Sunday, June 19, 2011

Pulang #1

Kepulangan kali ini ke rumah,
saya disadarkan akan banyak hal.. kembali diingakan..
disadarkan bahwa, banyak ladang amal dan dakwah yang belum tersentuh,,
"berdakwah kepada yg terdekat" pesan rasulullah menampar saya,
sudahkah?? bahkan kadang 'yg terdekat'ini dikesampingkan dg alasan amalan dakwah yg lain,,
maafkan umatmu yg lemah dan penuh keterbatasan ini..
seringkali diri ini penuh harap,
apa yg disampaikan kpd orang lain.. menjadi hujan hidayah jg bagi 'orang yg terdekat'
namun,,apalah artinya doa tanpa usaha?
hmm.. cepat kembali, mungkin ini kuncinya,
semoga setelah urusan disini selesai..
kaki ini mantap melangkah kpd urusan yg lain.

No comments:

Post a Comment